Cara Daftar Google Adsense Agar Cepat Diterima Dengan Cara Murni

hmmm... bicara soal google adsense memang tak ada hentinya untuk para blogger, terutama bagi yang masih pemula ataupun newbie mereka selalu aja bertanya tanya gimana sih cara daftar google adsense itu..? setiap daftar pasti ujung ujungnya ditolak juga oleh google padahal artikel saya udah banyak dan visitornya pun juga udah lumayan. sekiranya begitu lah tanya mereka, disini saya akan membahas cara agar diterima oleh google adsense dengan mudah. tapi sebelum saya memberikan tips cara daftar google adsense dengan mudah saya ingin bercurhat dulu kepada teman teman blogger.

cara daftar google adsense agar cepat diterima dengan cara murni
www.jungle-folk.blogspot.com

cara daftar google adsense itu bisa melalui berbagai tempat misalnya ada yang daftar langsung dari blog ada juga yang melalui youtube dan juga ada yang melalui website nya pribadi namun kalo website pribadi tergolong ke google adsense non hosted. cara daftar google adsense agar cepat di approve memanglah bukan perkara yang sangat mudah butuh perjuangan yang sangat ekstra keras agar bisa jadi publisher google. kebanyakan blogger pemula itu selalu pengen cepet cepet diterima daftar adsense tanpa memikirkan apakah blog nya itu sudah layak apa belum.

banyak sekali blogger pemula itu selalu menggonta ganti template blog nya padahal itu adalah perbuatan yang sangat tidak baik karena jika anda sering mengganti template blog anda masih dianggap beta atau masih dalam tahap membangun oleh pihak google.

blogger pemula juga masih mementingkan kuantitas daripada kualitas maksudnya adalah para blogger pemula selalu promosi postinganya ke media sosial agar blog nya dikunjungi oleh banyak orang, ya memang sih ini bisa mendatangkan traffic yang sangat banyak namun sangat berpengaruh sekali untuk bisa diterima google adsense karena blog anda dipandang google itu terlalu memaksakan untuk mendatang kan banyak pengunjung padahal google sendiri lebih senang jika blog nya mempunyai traffic yang murni.

Pernahkan anda ditolak google adsense karena artikel nya kurang memadai dan juga sebagian besar blognya adalah berupa foto,video,animasi flash ? itu disebabkan karena blog anda terlalu sedikit teks nya dan kurang begitu relevan, maksud relevan adalah artikelnya itu mudah dimengerti dan dipahami oleh para pembaca, maka dari itu jangan anda posting artikel yang sebagian besar adalah gambar ataupun video karena itulah hal hal yang menyebabkan anda ditolak oleh pihak google.

oke setelah lama saya curhatnya tentang gimana cara agar mudah diterima google adsense mari aku akan menjelaskan gimana cara jitu agar diterima full aprove. dengan cara ini saya harap agar kalian mudah mudahan diterima oleh google adsense cari ini tidak melanggar TOS dari google alias cara ini sangat murni sekali dan anda juga harus mempersiapkan mental yang cukup besar serta kesabaran yang sangat tinggi, nikmatilah perjuangan agar nanti jika sukses kalian akan tau gimana rasanya berjuang. Berikut tips agar mudah diterima di google adsense :

Cara mudah diterima google adsense 2017

1.Buat Konten Dengan Satu Niche Saja

Buatlah Blog dengan konten yang berhubungan dengan advertise Google, sampai saat ini Advertise Google lebih berhubungan dengan E-commerce dan perbankan. Buat Konten 1 niche saja dan mendetail. Ambil Niche yang sempit. Ini hanya untuk syarat daftar adsense saja. Setelah itu bisa kalian kembangkan lagi.

2.Gunakanlah Template Yang Seo Responsive

Gunakan template dengan layout yang seperti saya contohkan dibawah ini, Layout ini merupakan rekomendasi dari google langsng dilengkapi dengan penempatan advertise yang tertarget dengan area jarak pandang yang pas sehingga tidak menutupi mata pengunjung.

cara daftar google adsense agar cepat diterima dengan cara murni
www.jungle-folk.blogspot.com


Keterangan :

ADS 720 X 90 :

 Ads ini juga dikenal sebagai spanduk utama cenderung lebih mempunyai banyak ketersediaan inventaris iklan dari pengiklan,sehingga dapat meningkatkan penghasilan jika ads ini diaktifkan. Iklan ini sebaiknya ditempatkan diatas postingan blog maupun website.

ADS 300 X 250 :

Ads ini juga dikenal sebagai kotak besar cenderung lebih mempunyai banyak ketersediaan inventaris iklan dari pengiklan,sehingga dapat meningkatkan penghasilan jika ads ini diaktifkan. Iklan ini sebaiknya disematkan dalam konten teks atau pada akhir artikel atau bisa juga disamping seperti gambar diatas.

ADS 300 X 400 :
Terkadang disebut juga dengan iklan separuh laman format ini memberikan ruang yang begitu besar bagi pengiklan untuk menyampaikan pesan mereka dan dapat menambahkan keterlibatan pengguna yang lebih besar. ukuran iklan yang satu ini merupakan iklan sangat cepat berkembang menurut tayangan dan indikasi trend dimana penayang menawarkan ukuran iklan yang lebih berdampak secara visual yang menjadi pilihan utama pengiklan ternama

3.Jangan Menaruh Iklan Di Sidebar Kiri

Jangan sekali-kali menerapkan iklan disamping kiri postingan, karena bisa menggangu perayapan.Robot penelusuran selalu merayapi dari sebelah kiri ke kanan, jika terhambat oleh Iklan bisa jadi perayapan akan terganggu. Letakan disbelah kanan jika ingin iklan tampil di postingan. Lihat di lampiran gambar. ( Merupakan salah satu contoh Blog miliki Lenny Pulbhiser adsense dengan penghasilan $ 20.000 USD perbulannya )

4. Buat konten maksimal 10 - 20 artikel saja

Saya sarankan gunakan konten yang berbobot misalnya 700 kata sudah cukup, Posting 3 hari sekali saja. Gunakan picture free hak cipta, walaupun jelek tidak apa-apa yang penting Bebas pelanggaran Hak cipta. cara mendapatkannya masuk ke Google penelusuran > Pilih Filter bebas digunakan. Setelah itu jangan lupa COPAS Link sumber dan terapkan sebagia add Option di Pincture Blog post. Berikan keterangan misal "cara daftar adsense murni jungle-folk.blogspot.com"

5.Buatlah widget yang penting-penting saja

Lengkapi widget penting { popular post, arsip, privacy policy, about blog, desclaimer, TOS,} tolong buat dengan manual jangan gunakan generator, contoh kecilnya bisa dilihat diblog saya ini.

6.Daftarkan adsense ketika blog sudah berumur >2 bulan

Umur blog minimal ideal 2 bulan saja. dan silahkan daftarkan dari Blog. sebenarnya google menyarankan agar setidaknya aktif selama 6 bulan khususnya di daerah china dan india yang mewajibkan minimal umur blognya 6 bulan.

7.Usahakan akun untuk daftar adsense adalah akun asli

Isi data sesuai dengan akun Gmail asli, untuk itu buat akun Gmail kalian lebih terlihat asli dan juga sesuai dengan KTP, Bagi yang masih berumur 16 TAHUNAN bisa memakai KIA/KTP orang tua, jangan pernah gunakan KTP yang sama. karena google akan mengirimkan surat kepada anda jika saldo adsense mu sudah mencapai $10 

8.Tidak usah daftar akun google yang aneh-aneh dulu

Tidak usah gunakan ADMOB dan ADWORD, cukup tunggu saja beberapa hari, Jika sudah bisa masuk ke dasbor adsense. saatnya peletakan iklan, letakan dibagian atas postingan sebelah kanan. dan juga di bagian sidebar, Ukuran yang bagus ( automatis untu dipostingan, ukuran 300 x 600 untuk sidebar blog ). Ingat 2 kode iklan saja sudah cukup.

9.Menunggu masa review tahap kedua

Masa Review kedua update 1 artikel saja dan tidak usah gonta ganti template. biar lebih mantap diterima. Gunakan template yang terang. warna Header BIRU Dan Background Putih. sebenarnya tidak terlalu berpengaruh, namun sebagian besar blog diterima dengan cara ini.

10.jika iklan sudah bisa tayang cukup buat 3 unit saja

Tunggu sampai 1 minggu, biasanya jika diterima. maka 1 iklan dulu yang akan tampil, iklan satunya biasanya menunggu hingga 2 jaman. dan barulah buat 1 unit iklan lagi. cukup 3 unit iklan saja

11.Posting artikel sebanyak banyaknya

Posting artikel sebanyak-banyaknya. Ingat sesuaikan dengan advertise google jika ingin CTR adsense lebih besar.

12.jika sudah bisa PO (payout) 

jangan terlalu bangga dulu, pelajari lagi bagaimana PO yang lebih besar, Targetkan PO kalian $1000 dollar, jangan berpatokan hanya $100 saja.

cukup seperti itu saja dulu gan sebenarnya masih banyak lagi tips cara daftar google adsense dengan mudah, karena saya udah capek nulisnya hampir 3 jam saya cukup kan dulu semoga dengan cara diatas teman teman bisa secepatnya diterima di google adsense, sekian dari saya dan terimakasih sudah berkunjung di jungle-folk. Nantikan postingan saya yang selanjutnya yaaaa byeee.........! 

17 Responses to "Cara Daftar Google Adsense Agar Cepat Diterima Dengan Cara Murni"

  1. Wah patut dicoba nih gan. Daftar adsense google dengan cara yang sangat murni sekali

    ReplyDelete
  2. Wah harus berjuang keras nih tuk dapetin akun adsense nya

    ReplyDelete
    Replies
    1. iyap betul terus berusaha agar bisa diterimanya

      Delete
  3. Pengen jua ane punya adsense kapan ya

    ReplyDelete
    Replies
    1. usaha gan jangan mudah putus asa pasti bisa kok

      Delete
  4. seo dulu aja gue mah adsense belakangan gan

    ReplyDelete
  5. wah semoga dengan cara ini ane juga bisa di approved

    ReplyDelete
  6. ane dah punya adsense tapi abal abal wkwk

    ReplyDelete
  7. wah patut dicontoh nih daftar ga dengan cara murni

    ReplyDelete
  8. pengen juga ane gan daftar akun goodleads tapi blog ane belum cukup umur

    ReplyDelete
    Replies
    1. ditunggu dulu gan sambil dikelola nanti kalo sudah 6 bulan baru didaftrakan

      Delete
  9. kalau pake domain tld masa reviewnya sampai berapa hari yaa gan ?

    ReplyDelete
  10. kikra blog dengan nice download bisa gak daftar bos

    ReplyDelete

close
close
close